Cara cepat menghaluskan telapak tangan yang kasar

Cara cepat menghaluskan telapak tangan yang kasar

hmmm, tidak akan ada habis-habis untuk membahas tentang kesehatan.
karena sehat itu mahal kalau menurut saya, sebagai penulis.

kali ini penulis mau sedikit membantu buat teman-teman semuanya yang suka dengan perawatan.
terutama perawatan kulit.

ada sedikit tips nih, untuk menghaluskan telapak tangan yang kasar.
inilah tips menghaluskan telapak tangan.


Anda tentunya kenal dengan kentang, ya kentang ternyata mampu memperbaiki kulit telapak tangan kita yang kasar dan menjadikannya halus kembali. Hanya dengan menggunakan kentang kita dapat membuat telapak tangan lebih halus. Dengan menggunakan kentang merupakan cara alami menghaluskan telapak tangan sehingga tidak perlu khawatir akan terjadi apa-apa dengan telapak tangan kesayangan anda. Sehingga ketika bersalaman dengan teman atau saudara tidak malu. Langkah langkah untuk menghaluskan telapak tangan yaitu: Ambilah umbi kentang, kemudian bersihkan dengan air dan kupas hingga bersih. Jika sudah, silahkan anda parut . Hasil parutan kentang tadi silahkan anda gosokkan pada telapak tangan secara berulang ulang. Cara menghaluskan telapak tangan kemudian biarkan parutan tersebut menempel pada telapak tangan hingga 20-30 menit. Jika sudah, kemudian bersihkan dengan air jeruk nipis. Dengan melakukan cara memperhalus telapak tangan diatas, telapak tangan anda akan semakin halus.

lakukan secara rutin, dan tangan anda yang tadinya kasar kini kembali halus.
selamat mencoba, semoga bermanfaat.